Ilustrasi bangun tidur. ©Shutterstock/Vicente Barcelo Varona
Bangun pagi memang sulit bagi orang yang tidak terbiasa melakukannya. Namun Anda sebenarnya bisa belajar agar selalu bangun pagi. Simak saja tipsnya seperti yang dilansir dari Merdeka berikut ini.
Tidur cepat
Agar bisa bangun pagi dan merasa segar, artinya Anda juga harus tidur cepat sehingga mendapatkan waktu yang cukup
8 Tips agar selalu bangun pagi

Tidak ada komentar: