Suasana acara Malaysia Charity Luncheon (Putri/detikTravel)
Ada banyak cara untuk promosi pariwisata, salah satunya dengan beramal. Seperti yang dilakukan Malaysia, negara ini baru saja menggelar promosi pariwisata sekaligus beramal.Adalah Malaysia Charity Luncheon, acara amal yang digelar oleh Kedubes Malaysia di Indonesia. Acara yang terselenggara atas kerja sama pihak Kedubes Malaysia
Malaysia Gelar Promo Wisata Sambil Beramal

Tidak ada komentar: